Datanglah kepadaku, Ya Roh Kudus (Kidung Jemaat 56)


Syair dan lagu:@b
Spirit of the Living God, 
Daniel Iverson, 1935,
Terjemahan:@b
Yamuger, 1980
Ketukan :@b
4 ketuk

F               Bb  F
Datanglah kepadaku, ya Roh Kudus;
F               Bb  C        F
Datanglah kepadaku, ya Roh Kudus.
Bb  Gm  F   G7    C7
B'rilah api dalam hati;
F             Bb   F  Bb    F
Hidupku penuhilah, ya Roh Kudus.






Index Lagu

zoom_in
zoom_out
keyboard_double_arrow_down
keyboard_double_arrow_up